01 Juni, 2016

Belajar berkata "cukup"


Filipi 4:11-12
Kukatakan ini bukanlah karena kekurangan, sebab aku telah belajar mencukupkan diri dalam segala keadaan.
Aku tahu apa itu kekurangan dan aku tahu apa itu kelimpahan. Dalam segala hal dan dalam segala perkara tidak ada sesuatu yang merupakan rahasia bagiku; baik dalam hal kenyang, maupun dalam hal kelaparan, baik dalam hal kelimpahan maupun dalam hal kekurangan.

Rasa gengsi adalah musuh utama dalam perencanaan keuangan yang sehat.
Belajar mencukupkan diri adalah resep perencanan keuangan yang sehat.
Rasa aman yang sejati di dalam Kristus adalah kunci untuk bisa bersyukur dan mencukupkan diri.

Have a great Wednesday 😁

Rinardi Adinegara Barlim Ms SharePoint System Developer

God's partner that full of love in his life. Enjoy his life by distributed bless to another people that he meet. Now work as Microsoft SharePoint Developer :)

Tidak ada komentar :

Blog Stat